Petugas memberikan penjelasan kepada wisatawan tentang peristiwa bencana tsunami saat menyaksikan sejumlah foto bencana tsunami dalam rekaman lensa di komplek munumen kapal tsunami di atas rumah, desa Lampulo, Banda Aceh, Selasa (24/12). Menjelang peringatan 9 tahun peristiwa bencana gempa dan tsunami 26 Desember, sejumlah wisatawan mulai berdatangan ke Aceh, selain menyaksikan peninggalan sejarah tsunami juga menyaksikan ribuan umat muslim menggelar zikir dan doa bersama di sejumlah lokasi bencana. ANTARAACEH.com/Ampelsa/13